Kamis, 09 Juli 2009

Tips Memasang icon atau status yahoo diblogspot

Bagaimana sih tips memasang icon atau status yahoo diblogku? hahaha itulah kurang lebih pertanyaan yang terlintas dibenak saya waktu baru daftar blog, nah kebetulan juga temen saya ada yang nanya karena dia baru juga buat blog, karena kalo saya lihat blog - blog yang menawarkan sebuah produk pasti mencantumkan status yahoo messenger ini jadi pengunjung blog bisa langsung bisa ngobrol dengan si penjual. dan masih banyak fungsi dari status ym ini, oleh karena itulah saya membuat postingan tips atau caranya disini sekarang. hayuk kita belajar bersama.

1. Copy kode yang ada dibawah ini..

<a href="ymsgr:sendIM?masukanid"><img src="http://opi.yahoo.com/online?u=masukanid&m=g&t=14"/></a>

2. Masuk ke blog mu

3. Click tata letak/layout

4. Click tab elemen halaman/page element

5. Click tambah gadget/add gadget setelah anda masuk browser anda secara otomatis membuka tab baru. ditab baru tersebut ter dapat beberapa pilihan gadget.

6. Pilih html/javascript

7. Letakkan kode yang di copy tadi didalam box kontent

8. Ganti "masukanid" id yahoo anda ingta tampa @yahoo.com dibelakangnya.

9. Lalu simpan/save

10. selesai

anda sudah bisa melihat perubahan yang ada diblog anda masing, namun bila anda kurang puas dengan style icon tersebut anda bisa menggantinya dengan merubah kode t=14 bisa anda rubah dengan t= 1 atau t=2 agar anda tidak repot-repot saya akan memberikan beberapa contoh icon status yang dapat anda lihat dibawah ini. tetap semangat untuk para blogger ^^v

1 komentar: